Pinjam Uang di Dana Limit Sampai Rp 10 Juta Tanpa KTP, Ikuti 5 Cara Berikut Ini!

Bisnis, Keuangan426 Dilihat

FOLDERBISNIS.COM-Pinjam uang di DANA. Pinjam uang saat ini tak identik selalu di perbankan dan lembaga keuangan yang biasa kamu dengar. Kamu juga bisa lho pinjam uang di DANA. Aplikasi e-wallet ini bisa dijadikan solusi saat kamu sedang butuh dana darurat supaya lekas cair.

Kabar gembiranya lagi, kamu cukup modal KTP demi bisa mengajukan pinjaman dana darurat di DANA. Proses pencairan dananya juga cepat dan praktis.

Kami merekomendasikan beberapa langkah untuk mendapat pinjaman dari DANA. Selama diikuti dengan benar, bisa dipastikan akan lebih mudah dapat cuan.

BACA JUGA : Tabel Pinjaman Kantor Pos, Perhatikan Syarat, Bunga dan Keuntungan

Pinjam Uang di DANA Aman karena Terdaftar OJK

Mungkin masih banyak yang kurang yakin apakah benar bisa pinjam uang di aplikasi DANA? Prasangka tersebut tentu wajar karena DANA sudah lebih dikenal orang sebagai media pembayaran.

Tapi jangan ragu karena kamu bisa kok meminjam uang di aplikasi dompet digital yang satu ini.

Kamu bisa merasakan beragam manfaat karena selain bisa membayar transaksi dengan QR code juga bisa mendapatkan pinjaman dana.

Legalitas aplikasi DANA tak perlu diragukan lagi karena terdaftar di OJK. Hal ini beda dengan pinjol ilegal, karena DANA memiliki ketentuan yang wajar serta berdasarkan regulasi yang ada.

Syarat Pinjam Uang di Aplikasi DANA

Di bawah ini adalah beberapa syarat yang harus dipenuhi agar dapat mengajukan pinjaman uang di Dana :

  • Instal aplikasi DANA.
  • Bikimn akun di aplikasi DANA.
  • Update versi aplikasi.
  • Jadi pengguna aplikasi DANA premium
  • Verifikasi KTP ketika registrasi akun premium.
  • Punya rekening bank.

Biasanya kalau pinjam uang memakai sebuah aplikasi, kita dimintai KTP sebagai syaratnya. Tapi khusus di aplikasi DANA, kamu bisa mengajukan pinjaman tanpa harus menggunakan KTP.

Karena tidak harus menyertakan KTP, bisa dibilang sangat menguntungkan jika pinjam di aplikasi dana saat kondisi yang mendesak dan butuh proses yang singkat.

Nantinya, pinjam uang di aplikasi DANA tanpa KTP ini hanya menggunakan link yang bisa di bagikan ke media sosial. Supaya lebih jelas dan tidak gagal paham, simak informasi lengkapnya berikut.

5 Cara Pinjam Uang di DANA

1. Cara Pinjam Uang di Aplikasi DANA Premium

Sebenarnya sangat mudah cara meminjam uang online di akun DANA. Tapi pastikan dulu jika akunmu adalah akun premium. Maka, proses peminjaman pun bisa berlangsung beberapa menit saja. Perhatikan langkah berikut ini :

BACA JUGA : Auto CUAN, Syarat KUR BRI Agar Uang 100 Juta Cair Tanpa Jaminan, Cek Dulu Cara Mengajukan KUR BRI

  • Buka aplikasi DANA.
  • Isi data-data yang diminta di akun Dana milik kamu.
  • Buat akun jadi premium
  • Klik menu -Minta- / -Request-.
  • Ketuk ‘Set Amount’ untuk tahu jumlah pinjaman.
  • Tulis angka nominal lalu Klik “Lanjutkan”.
  • Nantinya akan keluar kolom “Tulis Catatan” selanjutnya Klik lewati / skip
  • Setelah itu muncul QR Code. Nah kamu bisa membagikan link tersebut ke sosial media yang kamu miliki.
  • Kami merekomendasikan agar kamu membagikan link tersebut ke grup Facebook pinjaman online.
  • Cobalah untuk menjadi anggota di grup FB itu. Kemudian cari orang yang sekiranya bersedia meminjamkan dana yang bisa kamu cairkan.
  • Triknya adalah cari postingan yang terbaru dari orang itu. Tempelkan copy paste link di kolom komentar lalu kirim dalam grup FB itu.
  • Kamu sebaiknya sabar menunggu sampai ada orang yang tawarkan pinjaman online.
  • Jika ada, langkah selanjutnya adalah kamu berkomunikasi dengan mereka yang bersedia meminjamkan dana.
  • Tunggu sampai uang cair menjadi saldo DANA.
  • Bisa juga dicairkan ke rekening bank. Pilih saja -Tambahkan rekening bank- di bagian bawah layar. Segera cairkan di ATM terdekat.

Sampai di sini yang harus jamu pahami adalah, pinjam uang di aplikasi DANA sangat berbeda dengan pinjaman online Kredivo. Selain itu juga beda dengan Pay Later seperti OVO.

Metodenya adalah meminta uang dari pengguna lain. Misalnya saja teman, saudara atau orang asing lewat link yang kamu sebar. JAdi, Aplikasi DANA hanya menjadi alat perantara saja.

2. Pinjam Uang di Aplikasi DANA Tanpa KTP

Kamu juga bisa pinjam uang di aplikasi DANA tanpa menyertakan KTP dan dokumen lainnya. Selain lebih praktis juga aman karena menghindari kartu identitasmu dipakai oleh orang tak bertanggungjawab.

Begini cara pinjam uang di DANA tanpa KTP :

  • Klik aplikasi DANA.
  • Registrasi akun baru.
  • Klik menu “Minta” pada pojok kanan atas.
  • Tentukan jumlah uang kamu minta.
  • Tulis nominal yang akan kamu pinjam.
  • Salinlah link minta DANA itu ke semua medsos.
  • Tunggulah sebentar lalu cek jika saldo DANA apakah sudah masuk / belum.

3. Cara Pinjam Uang di DANA via E-commerce

Berikut ini adalah daftar game penghasil uang dan saldo dana gratis yang terbukti membayar para pemain yang berhasil memenangkan game.

Cara meminjamnya adalah melalui aplikasi pihak ketiga seperti e-commerce. Prosesnya sendiri mirip seperti melakukan top up.

BACA JUGA : Digital Saving BRI : Syarat, Jenis, Setoran Awal dan Cara Buka Rekening Jaman NOW!

Kamu bisa meminjam melalui e-commerce Bukalapak yang caranya mirip pinjam uang di Akulaku. Caranya adalah :

  • Kunjungi Bukalapak.
  • Ketik kata kunci Isi Saldo Dana dalam kolom pencarian.
  • Pilih toko yang bisa melayani pengisian saldo.
  • Checkout dan isi jumlah DANA.
  • Pilih cara bayar cicilan tanpa kartu kredit misal Akulaku.
  • Tap bayar sekarang sebagai tindak lanjut proses pinjaman.
  • Nantinya akan diarahkan ke Akulaku.
  • Tenor pinjaman pilih dari 1 sampai 12 bulan.
  • Seller di Bukalapak akan kirimi kamu saldo DANA.
  • Kirimkan ke nomor rekening bank yang kamu miliki.

4. Pinjam Uang di DANA via Shopeepay Later

Peminjaman di DANA melalui Shopee juga bisa kamu lakukan. Saat pembayaran kamu bisa menggunakan fitur ShopeePay Later. Ini dia langkahnya :

Buka DANA.
Masuk ke menu profil selanjutnya salin nomor HP akun DANA.
Kunjungi aplikasi Shopee.
Ketik keyword top up DANA.
Pilihlah jasa top up DANA yang terpercaya
Masukkan nominal yang kamu mau
Klik bayar dengan metode pembayaran Shopeepay Later.
Ketik nomor HP di kolom komentar.
Tunggu proses disetujui dan saldo dikirim ke akun DANA.

5. Pinjam Uang di DANA via JULO

Julo Palyater sudah sangat ternama sebagai layanan Kredit Tanpa Agunan atau KTA. Saat kamu memakai JULO, kamu bisa mengisinya dengan saldo DANA. Selain itu, kamu juga bisa mencairkannya saat terdesak atau membutuhkan uang tunai. Berikut caranya :

Sebelum meminjam, kamu harus sudah memiliki akun di JULO yaa. Ikuti instruksi di bawah ini kalau kamu sudah punya akun JULO :

  • Buka JULO.
  • Pilih Dompet Digital.
  • Klik DANA.
  • Ketik nomer HP hanya yang terdaftar di DANA.
  • Pilih nominal top up serta jangka waktu pembayaran.
  • Masukkan PIN.
  • Buat tanda tangan digital sebagai konfirmasi pinjaman.
  • Tunggu saldo masuk ke DANA.
  • Buka aplikasi DANA.
  • Pilih Kirim.
  • Klik Rekening Bank.
  • Masukkan no rekening plus jumlah saldo yang ingin kamu cairkan
  • MAsukkan PIN DANA untuk konfirmasi
  • Penarikan sukses

BACA JUGA : KUR BRI 2023 Online Sudah DIBUKA, Bisa Ajukan Pinjaman dari Rumah, Begini Caranya!

Begini Cara Mengirim Uang dari DANA ke Rekening Bank

Bagi kamu yang sudah dapat pinjaman dan saldonya sudah masuk ke akun DANA, masih ada satu tahap lagi agar uang tersebut bisa digunakan. Yaitu kamu harus mengirimnya ke rekening bank kamu terlebih dulu.

Cermati cara di bawah ini ya :

  • Buka aplikasi DANA.
  • Hanya bisa menggunakan DANA premium.
  • Klik kirim ke Bank.
  • Lalu tambah Rekening Bank Baru.
  • Ketik nama bank tujuan.
  • Selanjutnya ketik nomor rekening bank tujuan.
  • Klik Simpan dan Lanjut.
  • Jumlah uang yang ingin dikirim ke rekening kamu masukkan.
  • Konfirmasi jumlah dana serta biaya transaksi.
  • Klik Bayar.
  • Ketik PIN DANA.
  • Tunggu uang masuk ke rekening

Cara Bayar Pinjaman Uang di DANA

Namanya meminjam tentu ada kewajiban untuk membayar. Jangan sampai lupa mengangsur uang tersebut sebelum jatuh tempo. Caranya gampang banget karena proses pengembaliannya bisa langsung dilakukan di aplikasi DANA.

Begini cara bayar pinjaman uang via DANA

  • Buka aplikasi DANA.
  • Pilih Cicilan.
  • Pilih nama perusahaan & ketik nomor customer.
  • CEk data tagihan sudah sesuai
  • Lanjut ke metode pembayaran.
  • Ada pilihan bank transfer, saldo DANA, Kartu Debit / Kredit.
  • Tap tombol Bayar

Keunggulan Pinjam Uang di DANA

Meski metodenya beda dengan sistem di aplikasi pinjol yang terdaftar OJK, tapi pinjam di aplikasi Dana juga punya banyak keunggulan lho. Antara lain :

1. Diawasi Bank Indonesia

Karena merupakan penyelenggara fintech sistem pembayaran, aplikasi DANA memang tidak diawasi oleh OJK tapi berada dalam pengawasan Bank Indonesia.

Bank Indonesia sudah memberi izin operasional pada aplikasi DANA sehingga sudah aman dan legal.

2. Prosesnya Mudah

Kamu bisa meminjam uang lewat media sosial dan bisa menyesuakan platform yang paling efektif meraih peluang untuk mempermudah proses peminjaman.

3. Tanpa Jaminan

Kalau pinjaman bank konvesional mengharuskan kamu menyerahkan jaminan seperti BPKB mobil, STNK motor dan sebagainya. Sedangkan DANA tidak mewajibkan itu.

BACA JUGA : Pinjaman KUR BRI 2023 Plafon 50 Juta dengan Angsuran Cuma 100 Ribuan Plus Tanpa Jaminan, BENARKAH?

4. Langsung Cair

Jika ada orang yang bersedia memberimu uang pinjaman ke akun DANA milik kamu maka bisa dicairkan saat itu juga. Jadi prosesnya cepat dan tidak menunggu persetujuan seperti di bank konvensional.

5. Customer Service

Jika terjadi problem saat menggunakan aplikasi, Customer Service dari DANA bisa membantu segera karena aktif setiap hari.

Kamu Chat ke nomor 08191 1500 445 dan bisa juga email ke help@dana.id, maupun sambungan telepon ke nomor 1500 445.

6. Privasi Terjamin

Tenang saja bahwa data diri kamu di aplikasi DANA sudah terjamin. Tapi ingat jangan bagikan kode OTP ke sembarang orang agar akun DANA kamu aman dan terhindar dari hack.

Kamu juga bisa menggunakan fitur DANA Protection kalau kamu terdaftar sebagai pengguna premium. Maka kamu akan menerima perlindungan 100 % sebagai pengguna agar nyaman.

Demikian cara pinjam uang di DANA yang kami himpun dari berbagai sumber, mudah dan simpel syaratnya bukan?

Tapi jangan sampai pinjaman uang ini membutakan kamu sehingga mudah sekali berhutang. Kalau pinjaman kamu menumpuk maka bisa dipastikan kamu akan kerepotan dalam mengembalikannya. Selamat mencoba (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *